Perusahaan yang Mampu Bersaing ?
seperti apa ?
seperti apa ?
Pada kali ini saya akan membahas bagaimana membuat perusahaan yang mampu bertahan, bersaing dan bisa terus berkembang , tentunya pada postinga sebelumnya kita saya sudah menjelaskan Bisinis Informatika di Era Digital, Jenis Badan Usaha dan Legalitasnya, dan Perancangan Perusahaan .
Setelah kita paham semua hal mendasar dari posting sebelumnya tentunya kita perlu tahu bagaimana mempertahankan sebuah perusahaan agar tetap bisa eksis dan bertahan dan menjadi lebih besar dari yang kita bayangkan.
Berikut tips agar perusahaan dapat bertahaan dan berkembang:
1. Kenali keunggulan produk Prinsip dalam berbisnis adalah menjual produk dan jasa. Karena itu, pebisnis disarankan dapat mengenali keunggulan produknya agar dapat bersaing dengan pebisnis lainnya yang juga memiliki tujuan sama, yaitu ingin usahanya tersebut bertahan lama.
Terkadang banyak sekali pengusaha muda yang tidak tau keunggulan produknya tapi sudah berani untuk memulai bisnis, tentunya ini salah satu faktor yang penting karna kita butuh sesuatu hal yang bisa diunggulkan agar bisa terus bertahan.
Oleh karena itu kita harus bisa menjawab pertanyaan seperti "Produk dan jasa Anda punya keunggulan enggak?", tentunya jika kita memiliki keunggulan dibanding yang lain, berarti kita punya daya saing.
2. Berinovasi sesuai kebutuhan
Seiring perkembangan jaman trend akan terus berubah tentunya kita perlu mengdaptasikan produk atau jasa kita dan menciptakan inovasi agar terus bisa bertahan.
3. Dengarkan keluhana pelanggan
4. Bangun mindset yang tepat
Sebenarnya ini harus dilakukan sejak awal perusahaan tersebut berdiri karen kita harus menentukan tujuan akan dibawa kemana perusahaan dan langkah-langkah yang akan kita pilih untuk memajukan perushaan.
5. Bidik pasar yang tepat
Bidik disini maksudnya memilih pasar untuk pemasaran produk dan jasa kita, tentunya kita harus tau siapa yang akan menjadi pelanggan dari produk atau jasa yang akan kita pasarkan, kita harus tau kesukaannya dan bagaimana produk kita bisa ungul di pasar yang telah kita pilih.
SOP(Standard Operational Prodcedure ) harus dibangun dengan baik dan cermat baik dari sisi produk, pemasaran dan keuangan tentunya harus sesuai SOP.
SOP sudah kita kuasai? lalu lakukan management yang lebih baik rinci rapih dan penuh perhitungan kedepannya demi mewujudkan perusahaan yang terus bisa bersaing
SOP sudah kita kuasai? lalu lakukan management yang lebih baik rinci rapih dan penuh perhitungan kedepannya demi mewujudkan perusahaan yang terus bisa bersaing
setelah semua point diatas ada faktor lain yaitu orang-orang dalam perusahaan harus bisa bekerja sama dan memiliki 1 visi dan misi.
Ini lah point dan tips agar perusahaan dapat terus berkembang , contoh : Gojek yang terus menambah fitur untuk terus berinovasi. semoga posting ini bermanfaat dan terus kunjungi blog ini untuk mendapatka info menarik lainnya.
Berikut video terkait:
source:
http://mebiso.com/10-alasan-yang-membuat-bisnis-anda-tahan-lama/
https://www.youtube.com/watch?v=y0ueQd1dF0U
images: google.com
alza
,
Pengetahuan
,
perusahan
,
softskill
,
Teknik Informatika
,
tips
,
tugas kuliah
https://www.youtube.com/watch?v=y0ueQd1dF0U
images: google.com